news
SELALU ADA WAKTU UNTUK BERPRESTASI
Kesibukan menjadi ketua OSIS SMA Santo Yosef tenyata tidak membuat cewek yang satu ini kehilangan motivasi untuk mengikuti berbagai lomba. Seperti yang dilakukannya beberapa waktu lalu, tepatnya pada Mei 2015, ia sukses meraih juara ketiga lomba baca puisi yang diselenggarakan oleh Badan Lingkungan Hidup Kabupaten Lahat
read more
TIDAK ADA KATA LELAH UNTUK BERPRESTASI
Selasa (28/4) lalu, Christina Vivid Handayani mengikuti lomba mengarang yang diselenggarakan oleh Perpustakaan Daerah Lahat. Cewek yang biasa dipanggil Vivid ini mengikuti lomba tersebut, karena ingin menguji kemampuannya dalam hal menulis.
read more
SMA SANTO YOSEF RAIH PENGHARGAAN KINERJA TERBAIK
Layanan prima merupakan semangat yang diusung oleh Sekolah Santo Yosef dalam memberikan pelayanan kepada customer. Semangat layanan prima tersebut memacu karyawan untuk terus meningkatkan kinerja demi tercapainya visi lembaga, yaitu menciptakan generasi muda yang cerdas dan berkarakter.
read more
MEMASUKI USIA SEPULUH TAHUN, TABLOID MATAPENA SMA SANTO YOSEF
Memasuki usia yang ke sepuluh tahun, tabloid Matapena SMA Santo Yosef bekerjasama dengan tim redaksi majalah Komunio dan Fiat Palembang kembali mengadakan pelatihan jurnalistik. Pelatihan dilaksanakan selama empat hari, yakni hari Selasa sampai dengan Jumat (26-29/01/16). Peserta pelatihan adalah siswa-siswi SMP dan SMA Santo Yosef yang tergabung dalam ekstrakurikuler jurnalistik. Pelatihan dilaksanakan di Ruang Perpustakaan SMA Santo Yosef dengan didampingi oleh pemimpin redaksi Tabloid Komunio dan Majalah Fiat Palembang, Romo Frans De Sales
read more
SMA SANTO YOSEF BERI PEMBINAAN SEKSUALITAS REMAJA
read more
Jumat,(18/12/15) lalu, satu hari sebelum pembagian rapot semester gasal, waka. kesiswaan SMA Santo Yosef kembali melaksanakan kegiatan pembinaan bagi siswa-siswi. Pembinaan bertajuk sex education ini dikhususkan bagi siswa-siswi kelas XI. Kegiatan pembinaan dilaksanakan di Aula TK Santo Yosef dengan menghadirkan narasumber terpercaya, dr. Dewi Sartika dari Balai Pengobatan Mulo.